Default wallpaper ASUS Zenfone 2 - Selamat siang dan selamat hari Sabtu sobat Umahdroid! Kali ini admin akan sharing seputar personalization untuk smarpthone kesayangan sobat. Tepatnya tentang wallpaper dari salah satu ponsel keluaran Asus penyandang ponsel pintar pertama yang menggunakan RAM sebesar 4 GB.
Seperti yang tertera pada judul, di artikel ini saya gunakan untuk lebih mempercantik tampilan HH kita dengan wallpaper bawaan dari Asus Zenfone 2 yang pasti sobat sudah mengenal smartphone besutan produsen asal Taiwan ini.
Seperti yang tertera pada judul, di artikel ini saya gunakan untuk lebih mempercantik tampilan HH kita dengan wallpaper bawaan dari Asus Zenfone 2 yang pasti sobat sudah mengenal smartphone besutan produsen asal Taiwan ini.
Baca juga Google Pixel Wallpapers Full HD Pack
Kita ketahui bersama ASUS Zenfone 2 datang dengan membawa 5.5-inc Full HD IPS display, Intel Atom Quad-core 2.3 GHz processor, 2/4 GB RAM, 14/32/64 GB internal storage, micro SD yang support sampai 64GB, camera 13 MP pada bagian belakang, 5MP pada kamera depan dan batterai sebesar 3000mAh.
Jika sobat termasuk orang yang meng-costumize HH sobat dengan wallpaper, widget maka wallpaper bawaan dari Zenfone 2 ini layak sobat coba.
Saya sudah kemarin ternyata bagus hasilnya di Zenfone 5, kesannya lebih elegan dan modis. Jadi buat kita yang ingin merubah tampilan Zenfone 4/5/6 seperti Zenfone 2 bisa dicoba saran saya menggunakan image original ini. Setidaknya ada kemiripan secara visual.
Tapi kalo mau lebih mirip lagi sobat bisa install ZenMotion di Zenfone.
Seperti apa saja penampakan wallpaper original ASUS Zenfone 2 ini? Berikut adalah screenshot yang saya ambil dari Backbox Linux saya.
Itulah wallpaper pack-nya. Totalnya ada 9 buah gambar yang bisa sobat gunakan dan pilih sesuai dengan selera masing-masing.
Selain itu bila sobat ingin meng-explore tampilan lagi, sobat bisa gunakan berbagai icon pack keren untuk Android.
Sekian saja yang bisa saya tulis tentang Download Kumpulan Wallpaper Zenfone 2 Pack Full HD. Jangan lupa share dan komentar dengan feedback untuk support blog ini. Terimakasih sudah berkunjung!.
6 komentar
Terimakasih kembali kang zusuf sudah menjadi visitor Umahdroid tetap dan sering berkomentar. Saya sangat mengapresiasi itu. Sekali lagi terimakasih banyak kang :)